My EKO Notes

Materi Seputar Ekonomi

Metode Harga Pokok Proses Dalam Akuntansi Biaya

HARGA POKOK PROSES DUA DEPARTEMEN
PT maju mundur memiliki 2 departemen produksi untk menghasilkna produknya : Departemen A dan Departemen B. Data produksi dan biaya produksi ke dua departemen tersebut untuk bulan Januari 19 x1 disajikan dalam gambar  berikut :

Data produksi Bulan Januari 19x1

Departemen A
Departemen B
Produk yang dimasukkan dalam proses
45.000 kg

Produk selesai yang ditransfer ke Departemen B
40.000 kg

Produk selesai yang ditransfer ke gudang

34.000 kg
Produk dalam proses akhir bulan
5.000 kg
6.000 kg
Biaya yang dikeluarkan bulan Januari 19x1
Biaya bahan baku
Biaya tenaga kerja
Biaya overhead pabrik

Rp 90.000
Rp 252.000
Rp 336.000

Rp 0
Rp 296.000
Rp 370.000
Tingkat penyelesaian produk dalam produk proses akhir
Biaya bahan baku
Biaya konversi

100%
40%


50%

Perhitungan harga pokok produksi per satuan departemen A
Unsur biaya produksi
Total biaya
Unit ekuivalensi
Biaya produksi per kg




Bahan baku
Tenaga kerja
Overbead pabrik
Rp 90.000
252.000
336.000
45.000
42.000
42.000
Rp 2
6
8
Total
Rp 678.000

Rp 16

Perhitungan harga pokok produk jadi dan persediaan produk dalam proses dep A

Harga pokok produk jadi : 30.000 x Rp 15
Rp 640.000
Harga pokok persediaan produk dalam proses
Biaya bahan baku : 100 % x 5.000 x Rp 2 = Rp 10.000
Biaya tenaga kerja 40 % x 5.000 x Rp 6 = Rp12.000
Biaya overhead pabrik 40 % x 5.000 x Rp 8= Rp 16.000




Rp   38.000
Jumlah biaya produksi Departemen A bulan januari 19x1
Rp 678.000

Jurnal pencatatan biaya produksi departemen A
Jurnal untuk mencatat biaya bahan baku :
Barang dalam proses-biaya bahan baku departemen A                      Rp 90.000
            Persediaan bahan baku                                                                        Rp 90.000

Jurnal untuk mencatat biaya tenaga kerja :
Barang dalam proses- biaya tenaga kerja departemen A                    Rp 252.000
            Gaji dan upah                                                                                      Rp 252.000

Jurnal untuk mencatat biaya overhead pabrik departemen A            
Barang dalam proses- biaya overhead pabrik departemen A              Rp 336.000
            Berbagai rekening yang di kredit                                                        Rp 336.000

Jurnal untuk mencatat harga pokok produk jadi yang ditransfer oleh departemen A ke departemen B:
Barang dalam proses – biaya bahan baku departemen B                    Rp 640.000
            Barang dalam proses- biaya bahan baku departemen A                     Rp 80.000
            Barang dalam proses-biaya tenaga kerja departemen A                     Rp 240.000
            Barang dalam proses-biaya overhead pabrik departemen A               Rp 320.000

Jurnal untuk mencatat harga pokok persediaan produk dalam proses yang  belum selesai diolah dalam department A pada akhir bulan januari 19x1

Persediaan produk dalam proses-departemen A                                 Rp 38.000
            Barang dalam proses- biaya bahan baku departemen A                     Rp 10.000
            Barang dalam proses-biaya tenaga kerja departemen A                     Rp   12.000
            Barang dalam proses-biaya overhead pabrik departemen A               Rp   16.000

Perhitungan harga pokok produksi per satuan departemen B
Unsur biaya produksi
Total biaya
Unit ekuivalensi
Biaya produksi per kg




Tenaga kerja
Overbead pabrik
296.000
370.000
37.000
37.000
8
10
Total
Rp 666.000

Rp 18

Perhitungan harga pokok produk jadi dan persediaan produk dalam proses dep B

Harga pokok produk selesai yang di transfer departemen B ke gudang
Harga pokok dari departemen A : 34.000 x Rp 16
Biaya yang ditambahkan oleh departemen B : 34.000x Rp 18


Rp 544.000
612.000

Total harga pokok produk jadi yang ditransfer ke gudang
24.000 x Rp 40
1.156..000
Harga pokok persediaan produk dalam proses akhir
Harga pokok dari departemen A : 6.000 x Rp 16
Biaya yang ditambahkan oleh departemen B:
Biaya tenaga kerja 50 % x 6.000 x Rp 8 = Rp24.000
Biaya overhead pabrik 50 % x 6.000 x Rp 10= Rp 30.000

96.000


Rp   74.000
Total harga pokok persediaan produk dalam proses departemen B
170.000
Jumlah biaya produksi kumulatif Departemen B bulan januari 19x1
Rp 1.326.000




jurnal pencatatan biaya produksi departemen B

Jurnal untuk mencatat penerimaan produk dari departemen A: :
Barang dalam proses – biaya bahan baku departemen B                    Rp 640.000
            Barang dalam proses- biaya bahan baku departemen A                     Rp 80.000
            Barang dalam proses-biaya tenaga kerja departemen A                     Rp 240.000
            Barang dalam proses-biaya overhead pabrik departemen A               Rp 320.000

Jurnal untuk mencatat biaya tenaga kerja :
Barang dalam proses- biaya tenaga kerja departemen B                    Rp 296.000
            Gaji dan upah                                                                                      Rp 296.000

Jurnal untuk mencatat biaya overhead pabrik departemen B            
Barang dalam proses- biaya overhead pabrik departemen B              Rp 370.000
            Berbagai rekening yang di kredit                                                        Rp 370.000

Jurnal untuk mencatat harga pokok produk jadi yang ditransfer oleh departemen B ke gudang
Persediaan produk jadi                                                                       Rp 1.156.000
            Barang dalam proses- biaya bahan baku departemen B                     Rp 544.000
            Barang dalam proses-biaya tenaga kerja departemen B                     Rp 272.000
            Barang dalam proses-biaya overhead pabrik departemen B               Rp 340.000

Jurnal untuk mencatat harga pokok persediaan produk dalam proses yang  belum selesai diolah dalam department A pada akhir bulan januari 19x1

Persediaan produk dalam proses-departemen B                                 Rp 170.000
            Barang dalam proses- biaya bahan baku departemen B                     Rp 96.000
            Barang dalam proses-biaya tenaga kerja departemen B                     Rp 24.000
            Barang dalam proses-biaya overhead pabrik departemen B               Rp 30.000



Metode Harga Pokok Proses Dalam Akuntansi Biaya Metode Harga Pokok Proses Dalam Akuntansi Biaya Reviewed by JANIEZ on November 24, 2017 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.